Hubungan Antara Makhluk Hidup/ Relationship Between Living FOR ELEMENTARY SCHOOL NATURAL SCIENCE


Hubungan Antara Makhluk Hidup

(Sumber: Asmawati, Puji.1995. Tanya Jawab Ilmu Pengetahuan Alam. Surakarta: Setiaji.)

1) Apakah yang dimaksud dengan ekosistem? Tempat berlangsungnya hubungansaling ketergantungan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

2) Apakah yang dimaksud dengan produsen? Makhluk hidup yang dapat menghasilkan makanan sendiri, contohnya: tumbuhan hujau.

3) Mengapa tumbuhan hujau disebut produsen? Sebab tumbuhan hujau mampu membuat makanan sendiri.

4) Jelaskan maksud konsumen? Makhluk hidup yang tidak menghasilkan makanan sendiri, sehingga harus makan makhluk hidup lainnya.

5) sebutkan macam hewan menurut maknannya? Hewan pemakan tumbuhan, hewan pemakan daging, hewan pemakan tumbuhan dan daging.

6) apakah yan dimaksud dengan hewan pemakan tumbuhan? Sebutkan contohnya! Hewan yang makanannya hanya berupa tumbuhan, contoh: kambing, sapi, kuda, dan sebagainya.

7) Bagaimanakah ciri gigi pada hewan pemakan tumbuhan? Gigi serinya kuat dan tajam serta tidak mempunyai gigi taring.

8) apakah yang dimaksud hewan pemakan daging? Sebutkan contohnya! Hewan yang makanannya hanya daging, contohnya: kucing, harimau, anjing, buaya.

9) Apakah yang dimaksud herbivore? Hewan pemakan tumbuhan.

10) Apakah yang dimaksud karnivora? Hewan pemakan daging.

11) apakah yang dimaksud dengan omnivore? Hewan pemakan segala.

12) apakah yang dimaksud rantai makanan? Proses makan memakan dengan urutan tertentu.

13) Berikan contoh rantai makanan itu! Rumput→Tikus→ular→elang→pengurai.

14) Sebutkan tingkatan konsumeb! Konsumen Pertama, Konsumen Kedua, Konsumen Ketiga.

15) Apakah yang dimaksud dengna konsumen pertama? Makhluk hidup yang langsung memperoleh energy dari produsen.

16) apakah yang dimaksud konsumen kedua? Makhluk hidup yang memperoleh energy dari konsumen pertama.

17) Apakah yang dimaksud konsumen ketiga? Makhluk hidup yang memperoleh energy dari konsumen kedua.

18) apakah sumber energy utama bagi kehidupan di alam semesta? Sinar matahari.

19) Sebutkan dua kelompok ekosistem! Ekosistem alam dan ekosistem buatan.

20) apakah yang dimaksud simbiosis? Hidup bersama antara dua makhluk hidup yang berbbeda jenis dalam hubungan yang erat.

21) sebutkan macam-macam simbiosis! Simbiosis komensalisme, simbiosis mutualisme, dan simbiosis paratisme.

22) apakah yang dimaksud simbiosis komensalisme? Hubungan antar dua makhluk hidup yang tidak sejenis, yang satu untuk dan yang lain tidak merasa dirugikan.

23) Apakah yang dimaksud simbiosis mutualisme? Hubungan natar dua makhluk hidup tak sejenis yang saling menguntungkan.

24) Apakah yang dimaksud simbiosis paratisme? Simbiosis paratisme adalah hubungan natar dua makhluk hidup tak sejenis yang satu untuk yang lainnya dirugikan.

25) berikan contoh paratisme! Benalu pada phon mangga, tali putri pada teh.

26) mengapa burung jalak yang hinggap di punggung kerbau dinamakan simbiosis mutualisme? Karena burung jalak dan kerbau saling menguntung, burung jalak memakan kutu dan kerbau terhindar dari kutu itu.

27) mengapa tumbuhan dan hewan saling bergantung? Karena hewan membutuhkan tumbuhan untuk makanan dan tumbuhan membutuhkan kotoran hewan untuk pupuk.

28) Jelaskan bahwa tumbuhan memerlukan kotoran hewan! Karena dalam kotoran hewan banyak mengandung mineral yang diperlukan oleh tumbuhan dan berkembang.

29) Jelaskan bahwa hewan dan manusia akan mati jika tidak ada tumbuhan! Karena hewan dan manusia secara langsung dan tidak langsung membutuhkan tumbuhan untuk kelangsungan hidup.

30) apakah yang dimaksud dengan pengurai? Yakni bakteri atau jamur yang dapat menguraikan sisia makhluk hidup baik sampah ataupun bangkai yang hasilnya dapat digunakan oleh makhluk hidup lain.

IN ENGLISH (with google translate Indonesian-english):

Relationship Between Living
(Source: Asmawati, Puji.1995. Realtime Natural Sciences. Surakarta: Setiaji.)
1) What is an ecosystem? Venue for hubungansaling dependency between living things with their environment.
2) What is the manufacturer? Living creatures that can produce their own food, for example: plants hujau.
3) Why hujau plants called producers? For hujau plant capable of making their own food.
4) Explain the purpose of the consumer? Living things that do not produce their own food, so it must eat other living things.
5) specify kinds of animals by maknannya? Animal herbivores, carnivores, herbivores and meat animals.
6) whether yan is a plant-eating animals? Mention an example! Animals that food just a plant, for example: goats, cattle, horses, and so on.
7) What characteristics of the teeth on the plant-eating animals? Strong and sharp front teeth and has no canines.
8) what is the meat-eating animals? Mention an example! Animals were food only meat, for example: cat, tiger, dog, alligator.
9) What is a herbivore? Plant-eating animals.
10) What is a carnivore? Carnivores.
11) What is meant by omnivore? Animals eating everything.
12) what is the food chain? Feeding process takes a certain order.
13) Give an example of the food chain! Grass Snake → Rat → → → hawks decomposers.
14) Identify the level konsumeb! Customer First, Customer Second, Third Consumers.
15) What is the first consumer dengna? Living things obtain energy directly from the manufacturer.
16) what is the second consumer? Living things obtain energy from the consumer first.
17) What is the third consumer? Living things obtain energy from the second consumer.
18) is the main energy source for life in the universe? Sunlight.
19) What are two groups of ecosystems! Natural ecosystems and artificial ecosystems.
20) What is symbiosis? Living together between two living beings who berbbeda types in close relationships.
21) mentioned a variety of symbiosis! Komensalisme symbiosis, symbiotic mutualism and symbiosis paratisme.
22) what is the symbiotic komensalisme? Relationship between two living beings who are not similar, the one for the other and not feel disadvantaged.
23) What is a symbiotic mutualism? Relations natar two similar beings not mutually beneficial.
24) What is a symbiotic paratisme? Symbiosis is a relationship paratisme natar two living beings was similar to the other one harmed.
25) give an example paratisme! Parasite on the phon mango, daughter strap on tea.
26) why starlings perched on the back of a buffalo named symbiotic mutualism?Because starlings and mutually beneficial buffalo, starlings eat ticks and buffalo avoid ticks.
27) why plants and animals interdependent? Because animals need plants for food and plants need manure for fertilizer.
28) Explain that plants need manure? Because the manure contains many minerals needed by plants and growing.
29) Explain that animals and humans would die if there were no plants! Since animals and humans directly and indirectly require plants for survival.
30) What is meant by decomposers? Ie bacteria or fungus that can break down sisia beings either garbage or carrion that the results can be used by other living things.

0 comments:

Post a Comment