Senam Ketangkasan Meroda (Cartwheel)/ Stunt Gymnastics Meroda (Cartwheel) FOR JUNIOR HIGH SCHOOL SPORTOLOGY


Senam Ketangkasan Meroda (Cartwheel)

(Sumber:Prayitno, Dwijo. Penjas Osker. Madiun:AnugerahAgung.)

1) cara melakukan gerakan Meroda (Cartwheel). Meroda atau Cartwheel adalah gerakan memutar badan dengan sikap awal menyamping arah gerakan dan tumpuan berat badan ketika berputar menggunakan kedua tangan dan kaki. Gerakan ini bertumpu pada kedua tangan. Berikut cara melakukan gerakan Meroda (Cartwheel):

a) Sikap awal berdiri menyamping, kedua lengan tungkai dibuka leber seperti jari roda.

b) tolakkan kaki kiri ke samping kemudian letakkan tangan kiri sejajar dengan kaki kiri agak lebar,

c) ayunkan kaki kanan ke atas yang diikuti kaki kiri kemudian letakkan tangan kanan sejajar tangan kiri selebar bahu,

d) pada posisi tubuh lurus, pandangan di antara telapak tangan, kemudian ayunkan kaki kanan dan kiri turun.

e) bersamaan dengan itu tolakan kedua tangan sehingga kembali ke posisi semula.

Gerakan meroda dilakukan dengan putaran badan sebesar 90o . kemampuan handstand merupakan salah satu syarat sebelum mempelajari gerakan Meroda (Cartwheel). Beban yangditanggung ruas tulang belakang saat melakukan gerakan Meroda (Cartwheel) relative kecil karena tumpuan tangan yang terjadi sangat singkat.

2) Bentuk latihan Meroda (Cartwheel)

a) Cara latihan I,

i) kedua kaki diangkat dengan kepala di bawah dan tangan digunakan sebagai tumpuan. Gerakan ini masih dibantu oleh teman yang memegangi pinggul.

ii) angkat salah satu tangan dari lantai sebentar (kira-kira 1 atau 2 hitungan), kembali ke semula, lalu ulang dengan tangan yang lain.

iii) latihan ini dilakukan dengan salah satu tangan secara bergantian beberapa kali.

b) Cara latihan II

i) dengan melakukan handstand, kaki dibuka lebar atau kangkang.

ii) dengan perlahan kaki kiri atau kanan dijatuhkan ke samping kiri atau kanan sehingga berdiri tegak dengan kedua kaki kangkang dan kedua tangan lurus di atas (terbuka kesamping).

iii) pembantu memegang pada kedua sisi panggul.

c) Cara latihan III

i) dengan bantuan teman dari sikap tegak kaki kangkang, lalu melakukan handstand, ke samping (kaki kangkang).

ii) jatuhkan kaki ke samping hingga berdiri dengna dua kaki kangkang.

iii) siku tangan dan kedua lutut kaki selalu lurus.

iv) pembantu berada di belakang, membantu memegang kedua sisi panggul atau pinggul.

d) cara latiahn IV

i) mengulangi lathian III dengan cepat,

ii) pembantu berada di belakang, membantu memegang kedua sisi panggul atau pinggul.

iii) pada saat akan jatuh ke samping, pembantu tetap memegang sisi panggul atau pinggul.

3) Kesalahan yang terjadi saat melakukan gerakan Meroda (Cartwheel)

a) lemparan kaki kurang kuat.

b) lemparan kaki membusur kea rah depan, seharusnya ke atas,

c) penempatan tangan pertama di lantai terlalu dekat dengan kaki tolak.

d) kedua siku dibengkokan.

e) sikap badan kurang melenting.

f) sikap kepala kurang atau tidak menengadah saat kedua tangan bertumpu di lantai.

g) penempatan kaki terakhir yang mendarat terlalu dekat dengan kaki yang pertama mendarat di lantai.

IN ENGLISH (with google translate Indonesian-english):

Stunt Gymnastics Meroda (Cartwheel)
(Source: Prayitno, Dwijo. Penjas Osker. Madiun: AnugerahAgung.)
1) how to perform the movement Meroda (Cartwheel). Meroda or Cartwheel is a body in a circular motion with initial attitude toward the movement sideways and rotating pedestal weight when using both hands and feet. This movement relies on both hands. Here's how to do the movements Meroda (Cartwheel):
a) initial attitude standing sideways, arms legs opened Leber like wheel spokes.
b) tolakkan left foot to the side and then place your left hand with your left leg parallel rather wide,
c) swing your right leg over your left leg, followed then put his right hand parallel to the left hand shoulder width apart,
d) on a straight body position, the view of the palm of the hand, then swing your right leg and left down.
e) simultaneously with both hands so that repulsion return to its original position.
Meroda movements done with a round body of 90o. handstand skills is a prerequisite before studying movement Meroda (Cartwheel). Load yangditanggung vertebrae during movement Meroda (Cartwheel) is relatively small because of pedestal hand happen very soon.
2) The exercise Meroda (Cartwheel)
a) The way I practice,
i) both legs lifted upside down and used as a pedestal hand. This movement is aided by a friend who was holding her hips.
ii) lift one arm off the floor for a while (about 1 or 2 counts), back to the original, and then again with the other hand.
iii) exercise is done with one hand alternately several times.
b) How to workout II
i) by doing a handstand, or straddle legs wide open.
ii) to the left or right foot slowly dropped to the left or right so that it stands upright with straddle legs and both hands straight above (open laterally).
iii) helper holds on both sides of the pelvis.
c) How to practice III
i) with the help of friends from straddle leg upright stance, then do a handstand, sideways (leg straddle).
ii) drop leg to the side to stand on two legs straddle dengna.
iii) elbow and both knees straight.
iv) The maid was in the back, helping to hold both sides of the pelvis or hip.
d) how latiahn IV
i) repeating lathian III quickly,
ii) The maid was in the back, helping to hold both sides of the pelvis or hip.
iii) at the time will fall to the side, still holding the maid pelvis or hip.
3) Errors that occur during movement Meroda (Cartwheel)
a) throw distance is less strong.
b) throws arcing toward the front of the foot, should the above,
c) a first-hand placement on the floor with your feet too close to departure.
d) both elbows bent.
e) pose less bouncy.
f) the attitude of the head less or did not look at his hands resting on the floor.
g) the placement of the final leg that landed too close to the foot of the first landing on the floor.



0 comments:

Post a Comment